
Zat Adiktif
Nama zat adiktif tentu saja tidak asing lagi bagi Anda. Zat adiktif ini sudah sangat banyak di bahas dan di sosialisakan dalam berbagai kesempatan. Hal ini karena zat adiktif merupakan salah satu zat berbahaya yang biasanya tanpa di sadari akan membuat penikmatnya kecanduan. Namun, pemahaman terhadapnya serasa masih sangat di perlukan.
Mengenal lebih jauh tentang zat adiktif ini sangatkah penting karena kadang banyak yang...